Bolehkah Seorang Pramugari Memiliki Tato ?

Bolehkah Seorang Pramugari Memiliki Tato ? Pramugari Wajib Tahu- Tato merupakan sebuah karya seni yang tergambar pada kulit tubuh seseorang orang. Terkadang tato menjadi hal yang negatif di mata orang. Tidak sedikit juga perusahaan yang memberlakukan larangan untuk memiliki tato. Sebenarnya tidak semua orang pecinta tato bermaksud untuk hal yang negatif. Mereka cuma merealisasikan seni mereka melalui media tubuh mereka sendiri dan itu sudah menjadi hal wajar bagi orang - orang pecinta tato. Sebenarnya kita juga tidak boleh memandang orang dari segi bentuknya. Tidak sedikit juga orang-orang yang bertato memiliki sifat yang baik di banding orang yang tidak bertato. Terus bolehkah seorang pramugari memiliki tato?
Bolehkah Seorang Pramugari Memiliki Tato? Pramugari Wajib Tahu
Bolehkah Seorang Pramugari Memiliki Tato? Pramugari Wajib Tahu

Syarat Fisik Pramugari

Sebenarnya Pramugari bertugas untuk melayani para penummpang yang ada di dalama pesawat. Tetapi selain harus memperhatikan pelayanan dan keselamatan penumpang, Seorang Pramugari juga harus memperhatikan penampilan agar terlihat menarik jika di pandang. yang harus di perhatikan adalah betuk tubuh termasuk berat badan, tiniggi badan harus proporsional. kemudian seorang Pramugari juga harus memperhatikan gaya rambut. Gaya rambut yang di pakai harus memenuhi standar pramugari. Tidak boleh menggunakan tindik di manapun, lidah, telinga dan sebagainya. Karena itu akan mengganggu kenyamanan para penumpang.

Pramugari juga harus memiliki gigi yang rapi/tidak memakai behel. Seorang Pramugari juga tidak boleh menggunakan kacamata pada saat bertugas. Karena jika di pandang oeh para penumpang akan berkesan tidak sopan kepada para penumpang. Satu hal lagi yang harus di perhatikan nih dari Pramugari, Yaitu menjaga tubuh dan bau mulut agar tetap wangi. tentu jika tubuh dan bau mulut seorang Pramugari tidak wangi akan sangat mengganggu kenyamanan para penumpang.


Oleh Karena itu, Seorang pramugari harus tampil semaksimal mungkin dalam memberikan pelayanan terhadap para penumpang. Agar dapat memberikan kenyamanan untuk para penumpang.

Untuk melihat artikel secara lengkap bisa kunjungi situs berikut Klik Di Sini

apabila ada informasi yang kurang jelas bisa tanya ke admin melalui whatsapp ke nomor berikut 089667894101. Sekian Terima kasih.

Komentar